September 2, 2017
Takbir Keliling desa Argomulyo 1438H / 2017 M
Takbir keliling kali ini diawali di masjid Al-Hikmah Surobayan dan Finish di tempat yang sama, dari Masjid Al Hikmah ke selatan pertigaan pertama ke timur terus ke selatan masuk Kaliurang dan kembali lagi ke Masjid. Jumlah peserta yang ikut pada kegiatan ada sekitar 18 kelompok dari berbagai jamaah Masjid di Argomulyo. Jumlah peserta tiap kelompok […]
![]()
Kecamatan Sedayu Raih Kinerja Terbaik Semester 1 Tahun 2017 Bantul
Diskominfo,Kamis (31/8) bertempat di Gedung Induk Kantor Parasamya Kabupaten Bantul, berlangsung acara Evaluasi Kinerja Kecamatan dan SKPD Semester 1 Tahun 2017, dihadiri oleh Bupati Bantul, Wakil Bupati Bantul, Sekretaris Daerah, Staff Ahli, Assisten, Kepala OPD, dan camat se Kabupaten Bantul. Acara diawali dengan Sambutan Bupati Bantul Drs. H. Suharsono, yang dalam sambutannya mengatakan bahwa jaman […]
![]()
Kursi Roda untuk Penderita Lumpuh Warga Ngingas Gubug Argorejo
Dalam 1 bulan ini telah diserahkan kursi roda sebanyak 4 buah untuk warga sedayu dan 1 buah alat bantu dengar. Kursi roda ke-4 ini serahkan kepada ibu Margareta Supiyah (63 tahun) warga Ngingas Dusun Gubug RT 51 Argosari, Sedayu, Bantul. Penyerahan ini didasarkan pada laporan warga yang masuk ke kecamatan/Desa melalui pak Dukuh. Penyerahan bantuan […]
![]()