01 Jan, 2026
1 min read

Mahasiswa KKN Mercu Buana Yogyakarta mulai turun ke Lapangan

Diberitakan dari Puskemas II Sedayu, pada hari Minggu, 17 Desember 2017 jam 15,00 WIB bertempat di rumah bapak Margono RT 24 dilaksanakan penyuluhan Pertanian terpadu dari mahasiswa KKN Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY). Program KKN UMBY Kelompok 29 ini melaksanakan KKN selama 4 minggu di Dusun Gunungpolo. Tahapan Penerjunan Secara Resmi Mhs KKN akan diterjurkan […]

Loading