11 Jan, 2026
1 min read

Kecamatan Sedayu siapkan Panitia Hari Bantul dan Peringatan HUT RI 2018

Kecamaatan Sedayu siapkan Panitia Hari Jadi Kab Bantul Ke 186 Dan Peringatan Hut RI Ke 73 seperti diwartakan di website Kecamtan Sedayu Bantul. Pemerintah kecamatan Sedayu melakukan kegiatan pembetukan panitia lebih awal dalam persiapan peringatan hari jadi kabupaten Bantul yang 186 dan peringatan HUT Kemerdekaaan Republik Indonesia yang ke 73.

Loading