17 Nov, 2025
1 min read

KLB KP/10033 Kirim Rangkaian KAIS 3 Melintas di JPL739

Siang ini kami berpapasan dengan Kereta Api Inspeksi (KAIS 3) saat melintas di JPL739. Berdasarkan informasi perjalanan, rangkaian tersebut sedang menjalankan tugas sebagai Kereta Luar Biasa (KLB) dengan nomor perjalanan KP/10033, melakukan pengiriman rangkaian dari Stasiun Yogyakarta (YK) menuju Stasiun Jatinegara (JNG) pada Sabtu, 15 November 2025.

Loading

2 mins read

Dosen UMBY Edukasi dan Dampingi UMKM Kuliner : Pemanfaatan E-Commerce Untuk Pemesanan Makanan Online

Tim Dosen Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) memberikan Edukasi dan pendampingan tentang pemanfaatan E-Commerce untuk pemesanan makanan online. Agenda ini berlangsung secara pararel setiap weekend  selama tiga pekan pada 18 , 27 Juni dan 3 Juli 2025. Pengabdian ini merupakan pengabdian kerjasama dengan mitra pengabdian UMKM Kuliner korea ‘ Hana Gimbab’., […]

Loading

1 min read

Upacara Penurunan Bendera HUT RI ke-80 di Sedayu

Sedayu BANTUL – Kapolsek Sedayu, Kompol Slamet Subiyantoro, S.H., menjadi inspektur upacara pada penurunan bendera Merah Putih dalam rangka peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Upacara yang digelar di Lapangan Kridasari, Kalurahan Argosari, Kapanewon Sedayu, Kabupaten Bantul, pada Minggu (17/8/2025) sore tersebut berlangsung khidmat dan penuh rasa nasionalisme. Pagi hari ada upacara penaikan bendera HUT […]

Loading

1 min read

Info Beasiswa Kuliah Gratis 100% UMBY

Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) memberikan kesempatan emas bagi calon mahasiswa untuk kuliah GRATIS 100% melalui Program Beasiswa Kemerdekaan dalam rangka HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Beasiswa Kuliah kali ini benar-benar mengratiskan biaya pendidikan mahasiswa dengan kuliah maksimal 8 semeter (4 tahun) di prodi yang ditawarkan program ini.

Loading

3 mins read

Sosialisasi Mas JOS di Cokrodiningratan: Upaya Konkret Wujudkan Jogja Bebas Sampah dari Rumah

Cokrodiningratan, 5 Agustus 2025, Pemerintah Kota Yogyakarta terus memperkuat komitmen dalam pengelolaan sampah berkelanjutan melalui program Mas JOS (Masyarakat Jogja Olah Sampah – Soko Omah). Hari ini, Selasa (5/8), sosialisasi Mas JOS kembali digelar di Kelurahan Cokrodiningratan, Kecamatan Jetis, dengan mengusung semangat “Pilah Sampah dari Rumah dan Habiskan Makanan” sebagai langkah nyata mengurangi volume sampah […]

Loading

2 mins read

Dosen UMBY Latih Digitalisasi Bank Sampah: Bikin Pencatatan Jadi Lebih Rapi dan Transparan

Sleman, 13 Juli 2025 – Di era serba digital, pengelolaan sampah pun ikut berbenah! Tim Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dari Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) baru saja mengadakan pelatihan bertema digitalisasi bank sampah, bekerja sama dengan Bank Sampah Sewagati yang berlokasi di Pasekan Lor, Balecatur, Gamping, Sleman.

Loading

1 min read

37 Kendaraan Terjaring Operasi Gakkum di Yogyakarta Karena Tidak Laik Jalan

YOGYAKARTA – Dalam upaya meningkatkan keselamatan dan ketertiban lalu lintas, sebanyak 37 unit kendaraan angkutan terjaring dalam Operasi Penegakan Hukum (Gakkum) yang digelar oleh pihak berwenang di Kota Yogyakarta. Operasi ini menyasar kendaraan yang tidak memenuhi persyaratan teknis dan laik jalan, terutama yang tidak lulus uji KIR.

Loading

2 mins read

Keluhan Massal Tentang Banned Grup Facebook

Pada 24 Juni 2025, banyak admin Grup Facebook melaporkan bahwa grup mereka secara massal terkena suspend atau hilang tanpa alasan jelas. Grup yang terdampak pun beragam: dari yang membahas tips menabung, dukungan orang tua, komunitas pecinta kucing/anjing, permainan, hingga hobi seperti keyboard mekanik dan Pokémon .

Loading

1 min read

Rencana Jalur Trans Jogja ke Terminal Wates Masih Terkendala, Ini Penjelasannya

KULONPROGO – Harapan masyarakat Kulonprogo untuk bisa menikmati layanan Trans Jogja hingga Terminal Wates masih belum bisa terwujud dalam waktu dekat. Meski Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kulonprogo sudah mengusulkan perpanjangan rute tersebut, hingga pertengahan Juni 2025 ini, realisasinya masih terkendala sejumlah faktor.

Loading