August 26, 2019
FPRB, Linmas dan Relawan lain Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni
Dikutiip dari web Desa Argomulyo pada Minggu, 25 Agustus 2019 Kegiatan gotong-royong renovasi perbaikan rumah tidak layak huni di dusun Watu desa Argomulyo. Perbaikan rumah tersebut melibatkan masyarakat sekitar, Muspika Sedayu, Pemerintah Desa Argomulyo, Limnas, FPRB, serta Laskar Srikandi. Kegiatan ini dibiayai oleh yayasan Damandiri untuk mengurangi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Desa Argomulyo.
![]()